Penerimaan Mahasiswa Baru Tahun Ajaran 2025/2026 Gelombang 2 dibuka pada tanggal 15 Februari 2025 – 15 April 2025
Tahap seleksi PMB ujian CBT dan Mock Exam (Simulasi CBT) akan dilaksanakan secara offline di Fakultas Kedokteran. Mengikuti Mock Exam akan membantu Anda lebih familiar dengan sistem CBT sebelum ujian sesungguhnya.
PMB Gelombang 2
Start Time
08:00
15/02/2025
Finish Time
16:00
15/04/2025
Address
Universitas Darussalam Gontor