UNIDA Gontor — Lembaga Pengembangan Pendidikan dan Inovasi Pembelajaran (LP2IP) Universitas Darussalam (UNIDA) Gontor melaksanakan kegiatan benchmarking ke tiga perguruan tinggi terkemuka di Yogyakarta pada 20–21 November 2025, yakni Universitas Ahmad Dahlan (UAD), Universitas Alma Ata (UAA), dan Universitas Muhammadiyah …
UNIDA Gontor — GenBI Komisariat Universitas Darussalam (UNIDA) Gontor kembali menunjukkan kiprah positifnya dalam ajang GenBI Development Program (GDP) 2025 yang diselenggarakan Bank Indonesia Kediri. Kegiatan tahunan ini berlangsung pada 17–19 November 2025 di Hotel Aston Madiun dan diikuti oleh …
UNIDA Gontor – Fakultas Ushuluddin Universitas Darussalam (UNIDA) Gontor kembali menguatkan kiprah akademik global melalui Kuliah Umum Tamu bertajuk “Perkembangan Isu-Isu Kontemporer Mengenai Perbandingan Agama” yang diselenggarakan pada Kamis (20/11/2025) di Hall Senat Lantai 2. Kegiatan ini menghadirkan narasumber internasional, …
UNIDA Gontor – Universitas Darussalam (UNIDA) Gontor melaksanakan kegiatan penandatanganan Nota Kesepahaman (MoU) dengan Pengadilan Tinggi Agama (PTA) Surabaya pada Rabu, 28 Jumadil Awwal 1447 H/19 November 2025 M. Acara berlangsung di Hall Senat Gedung Utama UNIDA Gontor pada pukul …
UNIDA Gontor — Universitas Darussalam (UNIDA) Gontor kembali menggelar kegiatan akademik bertaraf internasional melalui kuliah umum bertema “Peran Wakaf dalam Pengembangan Ekonomi Islam” pada Rabu, 27 Jumadal Al-Ula 1447 H/19 November 2025 M. Kegiatan yang berlangsung di Aula Gedung Istanbul …
UNIDA Gontor — Universitas Darussalam (UNIDA) Gontor kembali menegaskan kiprah akademiknya di forum internasional melalui partisipasi aktif dalam 4th Annual International Conference on Education and Islamic Studies (4th AICEIS) yang diselenggarakan pada Selasa, 18 November 2025, di Pascasarjana UIN Imam …
UNIDA Gontor — Fakultas Syari’ah Universitas Darussalam (UNIDA) Gontor menyelenggarakan Workshops on Halal Research Publications and Research Methodology pada Senin–Selasa, 17–18 November 2025, bertempat di Senate Hall Lantai 2 UNIDA Gontor. Kegiatan ini menjadi salah satu upaya strategis fakultas dalam …
UNIDA Gontor — Direktorat Pengembangan Bahasa (DPB) Universitas Darussalam (UNIDA) Gontor kembali menunjukkan komitmennya dalam pengembangan kemampuan bahasa asing di lingkungan pesantren. Melalui perannya sebagai mitra evaluasi bahasa, DPB memfasilitasi pelaksanaan tes pada program English Intensive Trainings yang diselenggarakan oleh …
UNIDA Gontor — Fakulti Bahasa Arab (FAL), Universiti Islam Sultan Sharif Ali (UNISSA), Brunei Darussalam, menyelenggarakan penutupan resmi kelas tatap muka yang dirangkaikan dengan Malam Anugerah Dekan pada Senin, 17 November 2025, bertempat di Mushola Asy Syafi’i. Kegiatan ini menjadi …
UNIDA Gontor — Universitas Darussalam (UNIDA) Gontor kembali menorehkan prestasi di tingkat internasional melalui partisipasi mahasiswanya dalam The 1st International Conference on Waqf and Zakat yang diselenggarakan secara hybrid di Hotel Truntum, Padang, pada Ahad, 16 November 2025. Pada forum …










