Back
Showing 601-610 of 824 results
Sidang Terbuka Promosi Doktor Program Pascasarjana UNIDA Gontor

Dr. Saiyah Taqwa Resmi Sandang Gelar Doktor UNIDA Gontor

UNIDA Gontor – Program Pascasarjana Universitas Darussalam (UNIDA) Gontor kembali mencetak sejarah akademik dengan digelarnya Sidang Terbuka Promosi Doktor pada hari Rabu, 21 Mei 2025 M/23 Dzulqa’dah 1446 H. Sidang ini menandai penyelesaian studi doktoral bagi Dr. Hj. Saiyah Umma …

agus yasin unida gontor

Outcome-Based Education (OBE): Solusi atau Sekadar Wacana?

UNIDA Gontor – Di tengah arus perubahan global yang semakin cepat, sistem pendidikan Indonesia dituntut untuk beradaptasi dan mempersiapkan generasi muda menghadapi tantangan masa depan. Salah satu konsep yang belakangan banyak diperbincangkan adalah Outcome-Based Education (OBE), atau pendidikan berbasis capaian. …

Pertemuan Fakultas Humaniora UNIDA Gontor dan FHISIP UNIMUDA Sorong bahas kolaborasi Tri Dharma

UNIDA Gontor dan UNIMUDA Sorong Sinergikan Tri Dharma Perguruan Tinggi

UNIDA Gontor – Fakultas Humaniora Universitas Darussalam Gontor (UNIDA Gontor) menginisiasi pertemuan akademik strategis dengan Fakultas Hukum, Ilmu Sosial, dan Politik (FHISIP) Universitas Pendidikan Muhammadiyah (UNIMUDA) Sorong dalam rangka penjajakan kolaborasi Tri Dharma Perguruan Tinggi. Pertemuan ini dilangsungkan pada Ahad, …

Diskusi kurikulum OBE Prodi Tadris Bahasa Inggris UNIDA Gontor bersama pakar pendidikan

UNIDA Gontor Perbarui Kurikulum TBI OBE Tingkatkan Kualitas Global

UNIDA Gontor – Dalam upaya meningkatkan mutu pembelajaran dan menjawab tantangan global, Program Studi Tadris Bahasa Inggris (TBI), Fakultas Tarbiyah, Universitas Darussalam Gontor melakukan pembaharuan kurikulum berbasis Outcome-Based Education (OBE). Langkah strategis ini menjadi bagian dari komitmen UNIDA Gontor sebagai …