UNIDA Gontor – Dalam semangat kebersamaan dan demokrasi yang sehat, Himpunan Mahasiswa Prodi (HMP) Ekonomi Islam Universitas Darussalam (UNIDA) Gontor telah sukses menyelenggarakan pemilihan ketua dan wakil ketua untuk periode kepengurusan 2025–2026. Kegiatan ini digelar pada hari Rabu, 28 Mei …

