UNIDA Gontor – Pada hari Kamis, 17 Oktober, Rektor UNIDA Gontor beserta rombongan mengunjungi Alfraganus University di Tashkent Uzbekistan. Kunjungan ini diawali dengan pengenalan masing-masing kampus lantas dilanjutkan dengan diskusi dan penjajakan program kerja sama yang akan dilakukan. Pada kesempatan …
UNIDA Gontor – Pada Jumat, 09 Agustus 2024, Universitas Darussalam Gontor (UNIDA) Kampus Mantingan Kelas C menyelenggarakan ujian tahfidz Al-Qur’an secara serentak bagi seluruh mahasiswi. Acara ini berlangsung di Masjid Abbas Thalib dan dihadiri oleh sejumlah asatidz dan dosen, di …
UNIDA Gontor – Markaz Qur’an Universitas Darussalam Gontor (UNIDA) Kampus Kelas C sukses menyelenggarakan acara Dauroh Tahsin pada tanggal 28-30 Muharrom 1446 H atau 3-5 Agustus 2024 M. Kegiatan ini diikuti oleh civitas akademika dan mahasiswi UNIDA Gontor, sebagai bagian …
UNIDA Gontor – Pada tanggal 3 Oktober 2024, Universitas Darussalam Gontor (UNIDA) Kampus Mantingan menunjukkan komitmen dalam menjaga kesehatan civitas akademika dengan menggelar tes kesehatan atau Medical Check-Up (MCU) bagi seluruh anggota Kelas C. Acara ini diprakarsai oleh biro DMC …
UNIDA Gontor – Pada Kamis (26/9/2024), Eduagrowisata Caru, yang merupakan wahana edukasi dan rekreasi berbasis pemberdayaan masyarakat di Dusun Caru, Desa Bajang, Kecamatan Mlarak, Ponorogo, menerima kunjungan dari siswa-siswi SLBN Jenangan Ponorogo. Kunjungan ini merupakan bagian dari kegiatan Projek Penguatan …
UNIDA Gontor — Dua mahasiswa Program Studi Hubungan Internasional Universitas Darussalam Gontor, Roudhoh Hannaaris Sa’id dan Rizky Mulya Jaya, terpilih sebagai peserta dalam Summer Camp of the Life Programme yang diadakan oleh Universitas Saint Malaysia bekerja sama dengan ASEAN University …
UNIDA Gontor — Menjelang liburan Semester Gasal Tahun Akademik 1445-1446/2024-2025, Universitas Darussalam (UNIDA) Gontor mengadakan acara “Pesan dan Nasehat Menjelang Perpulangan” pada Rabu malam, 11 September 2024. Acara ini diikuti oleh seluruh mahasiswa, staf, dan dosen yang berada di lingkungan …
UNIDA Gontor – Dalam upaya meningkatkan kualitas pendidikan dan layanan Fakultas Kedokteran, Universitas Darussalam (UNIDA) Gontor melaksanakan penandatanganan Perjanjian Kerja Sama dengan Rumah Sakit Umum Muhammadiyah (RSUM) Ponorogo pada Jumat, 6 September 2024. Acara tersebut berlangsung di Meeting Hall Gedung …
UNIDA Gontor – Konflik berdarah yang terjadi di jalur Gaza yang tidak berkesudahan memantik banyak perhatian dari berbagai kalangan di dunia. Tidak terkecuali UNIDA Gontor sendiri sebagai sebuah lembaga pendidikan Islam. Melalui sebuah kajian yang bertajuk “Inspirasi Perjuangan dari Tanah …
UNIDA Gontor – Pada Hari Rabu, 01 Rabiul Awwal 1446/04 September 2024, Universitas Darussalam Gontor (UNIDA Gontor) menggelar acara Pembukaan Ujian Akhir Semester Gasal Tahun Ajaran 1445-1446/2024-2025. Bertempat di Halaman Gedung Utama UNIDA Gontor, acara ini dihadiri oleh seluruh dosen …